Minggu, 22 Januari 2017

Resep Martabak Manis Tanpa Ragi Dan Soda Kue Paling Sederhana

Resep martabak manis tanpa ragi merupakan olahan cemilan yang sangat enak serta terasa sangat lembut dilidah. Nah untuk kalian yang saat ini sedang membutuhkan panduan dari resep martabak manis tanpa ragi dan baking soda silahkan baca dibawah sini. Kumpulan Rahasia Masak Memasak Serta Aneka Panduan Bikin Buat Atau Cara Membuat Video Resep Martabak Manis Tanpa Ragi Dan Baking Soda Atau Powder Serta Soda Kue Mini NCC Ala Happy Call Bangka Yang Anti Gagal Dan Paling Sederhana

Bahan Martabak Manis Tanpa Ragi Anti Gagal:

250 gram tepung terigu serbaguna
50 gram gula pasir, atau sesuai selera
1 sachet susu kental manis
1 butir telur
1 sendok makan margarin, cairkan
1/2 sendok teh soda kue
1/2 sendok teh baking powder double acting
1/2 sendok teh vanili bubuk
1/4 sendok teh garam
air secukupnya

Bahan Topping Martabak Manis Tanpa Ragi Sederhana:

margarin secukupnya
coklat meses butiran secukupnya
keju cheddar parut secukupnya
susu kental manis secukupnya

Cara Membuat Martabak Manis Tanpa Ragi Dan Baking Soda Atau Powder Serta Soda Kue Mini NCC Ala Happy Call Bangka Yang Anti Gagal Dan Paling Sederhana:

1. Kocok telur bersama gula pasir hingga gula larut. Tidak usah sampai mengembang, cukup sampai gula larut saja.
2. Masukkan tepung terigu, susu kental manis, vanili bubuk, garam dan air secukupnya. Mikser hingga semua bahan tercampur dan adonan merata. Mikser yang agak lama ya, agar adonan benar-benar homogen.
3. Diamkan adonan selama kurang lebih 20 menit agar adonan menjadi lembut.
4. Panaskan cetakan atau teflon diatas api kecil hingga benar-benar panas.
5. Ambil setengah adonan, masukkan 1/4 sendok teh soda kue dan 1/4 sendok teh baking powder double acting. Aduk sampai merata.
6. Tuangkan adonan martabak diatas cetakan atau teflon. Diamkan beberapa saat hingga adonan bergelembung.
7. Setelah adonan menggumpal atau setengah matang, taburkan gula pasir diatasnya.
8. Tutup cetakan atau teflon hingga martabak benar-benar matang.
9. Angkat martabak, olesi permukaan atasnya selagi panas dengan margarin. Tambahkan topping sesuai selera masing-masing. Lakukan langkah yang sama untuk sisa adonan yang setengahnya lagi.
10. Nikmati martabak manis selagi hangat.

Video Cara Membuat Resep Martabak Manis Tanpa Ragi Dan Baking Soda Atau Powder Serta Soda Kue Mini


Demikian panduan rahasia dari resep martabak manis tanpa ragi dan baking powder yang bisa saya tulis dan bagikan kepada kalian semua para pembaca setia blog ini. Serta jangan lupa baca dan coba juga kreasi olahan martabak manis lainnya seperti resep martabak manis empuk dan berserat, cara membuat martabak manis sederhana di rumah atau resep martabak manis bogasari yang sangat enak serta sangat nyaman.